Apa saja bahan untuk membuat surabi khas Sunda ?

= Tepung beras

= Santan

= Garam

Bahan untuk topping surabi biasanya sambel oncom

Alat untuk membuat surabi :

= Panyurabian yang bentuknya mirip katel kecil, terbuat dari tanah liat dan memiliki penutup

= Tungku berbahan tanah liat

= Arang kayu atau arang batok

= Baskom dan sendok sayur

Itulah peralatan dan bahan untuk membuat surabi khas Sunda yang masih sangat tradisional. (Yatni Setianingsih/Golali.id)

foto : Seorang penjual surabi di Kota Bandung sedang membuat surabi kinca (dok : Humas Pemkot Bandung)