Novel Terbakar Delusi, Perihnya Cinta Tak Termiliki
Jatuh cinta pada lawan jenis adalah sesuatu yang normal. Namun, apa jadinya jika aturan hidup yang mengikat dua insan tersebut berbeda, sehingga membatasi tumbuhnya rasa cinta? Inilah yang dikisahkan oleh…