GWM Tank 500 HEV salah satu produk dari GWM berdasarkan data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO), masuk dalam jajaran 10 mobil hybrid terlaris di Indonesia untuk periode Agustus 2024. Padahal GWM Tank 500 HEV…
Lokasi SPKLU di Jalan Tol Padaleunyi
SPKLU adalah singkatan dari Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum, yang dapat digunakan kendaraan listrik untuk mengisi daya listrik saat diperjalanan. Mengutip buku saku digital Jasa Marga Edisi 5 - Mudik Lebaran 2024, berikut lokasi SPKLU…
ITB Bakal Desain Kendaraan Listrik dari VKTR
ITB akan mendesain kendaraan listrik, khususnya bus dan truk listrik yang diproduksi PT VKTR Teknologi Mobilitas Tbk. Hal ini tertuang dalam penandatanganan perjanjian kerja sama antara Direktur Utama VKTR, Gilarsi W. Setijono dan Rektor ITB…
Ini Kelebihan Kendaraan Listrik
General Manager PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Jawa Barat, Susiana Mutia menjelaskan manfaat menggunakan kendaraan listrik jauh lebih besar dibandingkan menggunakan kendaraan BBM. Jika berbicara soal net zero emisi, kendaraan EV ini sudah tidak…
Cara Konversi Sepeda Motor Bensin ke Listrik di…
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mendorong masyarakat untuk memanfaatkan subsidi pembelian kendaraan listrik. Ditemui usai mengikuti EV (Electric Vehicle) Fun Riding di halaman depan Bank Indonesia Kantor Perwakilan Jabar, Ridwan Kamil menjelaskan, subsidi kendaraan listrik…
Lokasi Pabrik Baterai Mobil Listrik di Jabar
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mendukung pabrik perakitan baterai PT Hyundai Energy Indonesia kawasan Greenland International Industrial Center (GIIC) Cikarang, Kabupaten Bekasi. Pabrik mulai dibangun ditandai peletakan batu pertama oleh Gubernur Jabar Ridwan Kamil, bersama…
Inilah Spesifikasi Mobil Listrik MG4 EV
MG 4 EV adalah mobil listrik yang menggunakan teknologi Rear Wheel Drive (RWD), yang tenaganya mencapai hingga 125KW. Dengan power sebesar ini, MG4 EV mampu menempuh 0-100 km/jam hanya dalam waktu 7,7 detik. 1.Tampilan eksterior…
Ini Jumlah Kendaraan Listrik yang Digunakan Pemprov Jabar
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat, berkomitmen mendorong percepatan Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (KBLBB) sekaligus menekan emisi gas rumah kaca. Komitmen tersebut merupakan implementasi dari Peraturan Presiden Nomor 55 Tahun 2019 tentang Percepatan Kendaraan Bermotor…
Ridwan Kamil Dukung Subsidi Pembelian Kendaraan Listrik, Ini…
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil bersama Wali Kota Medan Bobby Nasution mengampanyekan penggunaan energi baru terbarukan. Keduanya konvoi menggunakan sepeda motor listrik mengitari jalanan di Kota Medan, Provinsi Sumatra Utara bersama sejumlah komunitas otomotif, Rabu…