Balai Kota Bandung adalah kantor wali kota, wakil wali kota, sekretaris daerah, dan beberapa SKPD Kota Bandung. Alamat Balai Kota Bandung di Jalan Wastu Kencana Kota Bandung.

Di sekitaran Balai Kota Bandung terdapat beberapa tempat wisata berupa taman, museum, pusat perbelanjaan, dan tempat kuliner.

Berikut piliha wisata kuliner di dekat Balai Kota Bandung :

1.Bandoengshe Melk Centrale (BMC) 1928

Jalan Aceh No 30

2.Baso Mantep Gunung Giri

Jalan Aceh No 22A

3.Ayam Bacem Geprek Nenes

Jalan Aceh No 51 di samping Museum Bandung

4.Kedai G28

Jalan Merdeka No 42 di seberang Balai Kota Bandung

5.Pujasera

Jalan Purnawarman

(Yatni Setianingsih/Golali.id)