Olimpiade Geografi Internasional ke-19 atau IGeo 2023 diikuti 46 negara yaitu Armenia, Australia, Azerbaijan, Republic of Belarus, Belgium, Bosnia And Herzegovina, Brazil, Bulgaria, Kanada, China, Hongkong China, Macau China, Chinese Taipei, Kroasia, Cyprus, Chechia, Denmark, Estonia.
Kemudian Finlandia, Prancis, Hungaria, Iran, Japan, Kazahstan, Latvia, Lithuania, Malaysia, Monglia, Montenegro, The Netherland, Nigeria, Philipina, Polandia, Portugal, Romania, Serbia, Singapura, Slovakia, Slovenia, Switzerland, Thailand, Tunisia, Inggris, Amerika Serikat, dan Indonesia.
Olimpiade Geografi Internasional ke-19 berlangsung di Kota Bandung, 8-14 Agustus 2023. IGeo merupakan event tahunan yang diselenggarakan oleh Kemendikbudristek yang tahun ini bekerja sama dengan Pemda Provinsi Jabar. (Humas Pemprov Jabar/Golali.id)